Di saat disibukkan soal masalah hukum imbas video syur 19 detik, Nobu mendadak menyinggung rencana menikah.
Diakui MYD bahwa dirinya memang sudah tak lagi melajang dan memiliki kekasih yang segera dinikahinya.
Soal rencana naik pelaminan, Michael Yukinobu de Fretes juga sangat terbuka.
Melansir dari Tribunnews.com, MYD akan menikahi sang kekasih di tahun 2021 ini.
Lawan main Gisel tersebut mengaku sangat berharap bisa segera meresmikan hubungannya dengan sang pacar yang tinggal di Medan.
"Itu (menikah) juga masih kita pikirkan kalau memang bisa di tahun ini mudah-mudahan di tahun ini," ujar Michael Yukinobu di Polda Metro Jaya, Senin (1/2/2021).
Source | : | Tribunnews.com |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR