Mengatasi kulit sensitif
Tak dipungkiri, kulit Si Kecil tergolong lebih sensitif dibandingkan orang dewasa.
dr Kirkorian menganjurkan supaya Moms memilih produk pencegah ruam untuk Si Kecil.
Yang perlu diperhatikan yaitu cari produk yang telah disetujui oleh FDA untuk rentang usia anak.
Dengan melakukan usaha sederhana merawat kulit sejak dini, maka kemungkinan besar Si Kecil akan terhindar dari masalah kulit.
Pastikan lakukan urutan perawatan kulit bersama-sama dengan Si Kecil.
Dengan begitu anak akan menjadikan Moms sebagai contoh ketika sang ibu benar-benar memperhatikan kesehatan kulitnya sedari dini.
Untuk diketahui, Moms harus memastikan kalau skincare yang digunakan ramah untuk anak dan tidak mengandung bahan kimia berbahaya.
Usahakan memakai bahan alami yang lebih minim efek samping.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | northenvirginiamag |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR