2. Shahrukh Khan
Aktor papan atas idaman para perempuan, Shahrukh Khan ini terkenal dengan kesibukannya malang-melintang di dunia hiburan India.
Sebagai seorang aktor, ia mengutamakan profesionalitasnya sehingga ia pernah mengalami sakit yang cukup serius.
Shahrukh Khan pernah menjalani operasi pundak selama kurang lebih lima kali.
Hal tersebut karena ia menderita lemah dan sakit punggung karena kesibukannya dalam bekerja.
Karena terlampau serius, saat sedang melakukan syuting, Shahrukh Khan selalu ditemani oleh dokter pribadi.
BACA JUGA: Gemas! Percakapan Gempi dan Temannya di HP, Seperti Orang Dewasa
3. Salman Khan
Aktor yang pernah menderita sakit serius selanjutnya adalah Salman Khan.
Dilansir dari indianexpress.com, Salman pernah menderita penyakit Trigeminal Neuralgia.
Penyakit tersebut merupakan kelainan otak atau neuropati yang ditandai seringnya merasa sakit dan nyeri pada wajah.
BACA JUGA: Gemas! Percakapan Gempi dan Temannya di HP, Seperti Orang Dewasa
Hal tersebut membuat Salman harus emnjalani perawatan intens, bahkan ia harus pergi ke Amerika Serikat untuk melakukan pengobatan. (*)
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | indianexpress.com |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Soesanti Harini Hartono |
KOMENTAR