Nakita.id - Hubungan Amanda Manopo dan Billy Syahputra sering kali diterpa gosip miring.
Salah satunya yaitu isu kalau Amanda Manopo telah putus hubungan dengan Billy Syahputra.
Kabar tersebut memang bukan sekali saja tersebar.
Manda dan Billy sendiri tak menampik jika asmara mereka sering diuji.
Terlebih lagi saat Amanda Manopo kian sibuk membintangi sinetron Ikatan Cinta.
Baik Amanda Manopo maupun adik mendiang Olga Syahputra tersebut sudah jarang memajang foto berdua.
Lantas, warganet pun dibuat penasaran apakah keduanya masih berhubungan atau tidak.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR