Nakita.id - Penyebab Gisella Anastasia tidak dipenjara sudah dipaparkan oleh pihak berwajib.
Polda Metro Jaya mengungkap penyebab Gisella Anastasia tidak dipenjara karena alasan kemanusian.
Penyebab Gisella Anastasia tidak dipenjara gegara janda Gading Marten tersebut masih memiliki anak yang berusia 4 tahun.
Meski begitu, Gisel tak bisa terbebas begitu saja atas kasus video syur 19 detik yang terlanjur jadi rahasia umum.
Seperti diketahui, Gisel dan MYD kini masih harus wajib lapor ke Polda Metro Jaya.
Bisa sedikit bernapas lega gegara tak merasakan dinginnya hotel prodeo, Gisel justru masih khawatir terkait nasibnya.
Wah, kira-kira kenapa?
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Yosa Shinta Dewi |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR