Nakita.id - Ramuan JSR untuk menurunkan berat badan ternyata tak hanya isapan jempol belaka lho Moms.
Seperti kita tahu, resep dan ramuan JSR atau jurus sehat Rasulullah yang digagas oleh dokter sekaligus ustaz dr. Zaidul Akbar mencuri perhatian masyarakat.
Bagaimana tidak, hanya dengan bahan alami yang biasanya ada di dapur rumah, semua masalah kesehatan bisa diatasi.
Biasanya bahan-bahan untuk membuat ramuan JSR ini dibuat dari tanaman obat keluarga.
Baca Juga: Lindungi Diri dan Keluarga di Tengah Pandemi Covid-19 dengan 3 Langkah Ini
Bahannya sangat murah dan mudah didapatkan.
Bahkan Moms juga bisa menanam sendiri untuk stok keluarga dan cara menanamnya mudah.
Tapi apakah benar ramuan JSR bisa membantu menurunkan berat badan?
Ternyata bisa lho, Moms!
Ada berbagai campuran ramuan JSR yang ampuh menurunkan berat badan.
Source | : | Instagram,WebMD,Healthline |
Penulis | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR