Nakita.id - Masa pandemi membuat kita lebih banyak menghabiskan waktu di rumah.
Begitu juga dengan Si Kecil yang kini disarankan untuk belajar di rumah untuk memutus rantai penularan Covid-19.
Tentu saja keadaan ini membuat kita lebih sering bertemu dan berinteraksi dengan anggota keluarga di rumah.
Maka jangan sia-siakan kesempatan ini untuk memaksimalkan waktu #FamilyQuality di rumah.
Baca Juga: Siapa Sangka #FamilyQuality Acha Sinaga dan Suami Ini Baik Untuk Kesehatan Mental, Yuk Cari Tahu!
Ada banyak cara yang bisa Moms lakukan untuk menciptakan #FamilyQuality yang bermakna bagi Si Kecil.
Tak perlu kegiatan yang susah atau mahal, hal sederhana seperti menyempatkan waktu untuk bermain bersama Si Kecil saja bisa lho!
Dikutip dari Tabloid Nakita, Jean Piaget, seorang pakar perkembangan anak mengatakan bahwa bermain adalah kegiatan yang dapat menimbulkan kegembiraan pada anak.
Anak yang memiliki sifat kreatif serta eksploratif biasanya mampu menciptakan permainan mereka sendiri dari apa yang mereka temukan disekitarnya.
Berikut ini 4 manfaat menghabiskan banyak waktu #FamilyQuality dengan bermain bersama Si Kecil:
Source | : | tabloid nakita |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR