- Posisi yang tidak nyaman
Pada umumnya bayi akan menangis jika mengalami sesuatu yang membuat dirinya merasa tidak nyaman.
Saat posisi tidur sudah tidak lagi nyaman mereka akan secara otomatis menangis.
Terlebih jika terjadi pada bayi yang baru lahir mereka bahkan belum mampu untuk banyak bergerak.
- Lapar
Bayi umumnya mengonsumsi ASI sesuai dengan porsi makan mereka karena perut bayi biasanya masih sangat kecil.
Meski mengonsumsi makanan atau ASI dalam jumlah sedikit tetapi metabolisme pencernaan pada bayi sangat cepat.
Kondisi ini yang juga mempengaruhi mengapa bayi lebih sering terbangun di malam hari karena lapar.
Saat bayi mulai menangis, bukan tidak mungkin mereka sedang membutuhkan asupan lebih banyak ASI.
Nah, sudah tahu ya Moms apa saja penyebab bayi rewel di malam hari, mulai sekarang jangan buru-buru panik saat mengalami masalah tersebut.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | KOMPAS.com |
Penulis | : | Ela Aprilia Putriningtyas |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR