Atau gerhana menjadi sebuah pertanda buruk?
Dikutip dari vix.com, gerhana tidaklah bahaya bagi wanita hamil, namun beberapa mitos menyebabkan mereka percaya.
BACA JUGA: Potret Anak Kembar 5 Asal Jepang ini Lucu dan Menggemaskan, Intip Yuk
Menurut Krupp, astronom dan direktur Observatorium Griffith di Los Angeles, mitos-mitos ini hanyalah isu yang berkembang dari mulut ke mulut.
Sebenarnya, tidak ada bukti ilmiah bahwa gerhana bisa mempengaruhi kehamilan.
Sebelum ada penjelasan ilmiah, jaman dahulu, orang memberikan penjelasan mereka sendiri tentang fenomena astronomi.
Moms, belum ada penelitian yang menunjukan bahwa gerhana berbahaya bagi kehamilan seorang wanita.
Jadi mulai sekarang Moms sudah tidak perlu khawatir lagi.
4 Rekomendasi Susu Penggemuk Badan Anak yang Bisa Bikin Si Kecil Lebih Gemuk dan Sehat
Source | : | Instagram,tribunnews.com |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR