Sebenarnya Moms tak perlu khawatir jika menemukan kasus serupa dengan Chelsea Olivia.
Ada cara pengobatan mudah dan sederhana tanpa perlu panik.
BACA JUGA: Sudah Lama Tak Bertemu Anak, Tsania Marwa Justru Dapat Tamparan Keras
1. Mengompres dengan es batu atau air dingin
Ketika anak terjatuh dan mulai memar segera ambil handuk dengan air dingin atau es batu.
Lalu kompreskan handuk dingin tersebut pada bagian tubuh si kecil yang memar untuk melancarkan aliran darah.
Kompres selama 30 menit dan berkala sampai muncul adanya perubahan memar.
2. Mengompres dengan air hangat
Jika Moms tidak tega menggunakan air dingin pada si kecil, bisa juga memakai air hangat.
Caranya pun sama dengan menyelupkan handuk bersih pada air hangat untuk dikompreskan pada Si Kecil.
Cara ini bisa menghilangkan rasa nyeri dan meredakan memar yang biasanya berwarna biru.
BACA JUGA: Cincin Berlian Mewah Artis Bollywood Ini Bisa Beli Rumah Istana
Dorong Bapak Lebih Aktif dalam Pengasuhan, Sekolah Cikal Gelar Acara 'Main Sama Bapak' Bersama Keluarga Kita dan WWF Indonesia
Source | : | |
Penulis | : | Shevinna Putti Anggraeni |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR