Meggy juga kerap membagikan momen romantis bersama suami di akun instagram pribadinya.
Potret keromantisannya seolah membuktikan kepada publik bahwa dirinya sudah bahagia dan lepas dari pernikahan yang rumit.
Bila diamati, wajah Meggy dengan suaminya kini tampak mirip.
Mantan istri Kiwil itu bahagia ketika disebut mirip dengan wajah suaminya.
"Masya ALLAH Banyak yg bilang kita mirip sayang. Mirip apanya yach
Aku Seneng banget dibilang mirip suamiku. Happy Weekend Semuanya," tulis Meggy.
Tak hanya Meggy, anak-anaknya pun tampak bahagia sudah memiliki keluarga baru yang harmonis.
Wah, turut bahagia ya Moms atas keharmonisan pasangan ini.
Toys Kingdom dan MilkLife Wujudkan Senyum Anak Negeri untuk Anak-anak di Desa Mbuit
Source | : | |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR