Kenapa taktil? Karena punya dampak yang banyak ke depannya. Anak jadi mempunya rasa ingin tahu tentang dunianya, jadi dia pengin lebih banyak belajar, ini impactnya jangka panjang sebenarnya.
- Kalau bisa aman buat anak. Aman yang dimaksud adalah tidak memiliki sudut yang runcing, tidak terlalu kecil sehingga bisa ditelan, tidak ada tali-talinya, dan tidak menggunakan benda yang memiliki bunyi yang terlalu bising.
“Sekedar main peek a boo atau sekedar dorong mainan itu udah cukup loh atau misalnya pakai buku-buku dari bahan kain, tiap halaman itu beda-beda nantinya orang tua bisa berkreasi disana,” tutup Roslina Verauli, M.Psi, Psi.
Itu dia Moms, liputan khusus Nakita.id yang membahas peran ayah dalam tumbuh kembang anak usia 1-3 tahun.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR