"Mungkin aku orangnya terlalu nyantai ya. Kalau dia ketakutan akan sesuatu terlalu tinggi. Kalau aku kan terlalu cuek, santai, yowes," terang mantan istri Ahmad Dhani tersebut.
Sebelumnya, diketahui Irwan Mussry bukanlah pria sembarangan.
Irwan merupakan sosok laki-laki pekerja keras, sehingga wajar apabila kini ia kaya raya.
Usai menikah dengan Irwan kehidupan Maia pun kini bertambah glamour.
Kehidupan Maia kini bak di negeri dongeng.
Maia juga sering kali mendapatkan perlakukan layaknya ratu dari Irwan.
Irwan sendiri memang dikenal sebagai sosok suami yang baik dan ideal.
Mulai dari wajah, perilaku, hingga pekerjaan, Irwan sering kali dianggap sebagai suami idaman.
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR