"Rp10ribu kek Rp20 ribu. Jadi aku bikinin tabungan khusus buat dia jajan jadi nanti kalau udah kayak gitu 'oke nanti dihitung ya dia berapa kali foto' kali Rp20 ribu kali Rp50 ribu," ujar Nagita.
Tak hanya ketika bekerja bersama kedua orangtuanya, Rafathar juga dipastikan mendapat honor ketika wajahnya tampil di layar kaca.
"Dia punya sesuatu hasil kerjanya dia. Walaupun sebenarnya kalau misalnya kerja dia syuting janji suci itu itu kan pasti ada bagiannya atau diakerja apa," cerita Nagita.
Nagita mengakui bahwa penghasilan Rafathar tersebut tidak pernah ia ganggu.
"Itu gak kita kotak-katik udah kita siapin sendiri," ceritanya.
Atiek pun menyinggung soal Rafathar yang sempat menagih honorny kepada Baim Wong beberapa saat lalu.
Diketahui memang Rafathar sempat menagih honornya kepada suami Paula Verhoeven karena ia tampil di youtube sahabat ayahnya tersebut.
"Karena kita kasih ke dia kalau dia bantuin kita kerja aku kasih ke dia. Dia nyambung akhirnya," ujar Nagita.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR