"Papin Marchio Maulana Aklil ; Papin berarti ia berbakat, cerdas, dan sangat kreatif ( arti lain, Papin singkatan Pangkalpinang). Marchio artinya berani dan pekerja keras (arti lain, karena baby lahir di bulan Maret/March),"
Selain itu juga ada usulan nama dari akun @danielfrendi21:
"PANDE MIDRA MAULANA AKIL ( yang artinya : Lahir dimasa pandemi ( covid ) saat ini, dan akan menjadi sosok anak laki2 yang bekerja keras , setia dan cerdas dimasa depan, dan dibagian belakang adalah nama keluarga sesuai dengan keturunan maulana akil ),"
Hingga saat berita ini ditulis, sudah ada 3.807 komentar di foto tersebut.
Ternyata ini bukan pertama kalinya wali kota Pangkalpinang menggelar sayembara nama untuk anaknya.
Tahun 2019 silam, Bang Molen dan istri juga sudah pernah menggelar sayembar nama untuk anak kelimanya.
Pemenang sayembar nama di tahun 2019 itu mendapat hadiah berupa iPhone 8.
Nama anak kelima pasangan ini yang dipilih berdasarkan komentar dari warganet di laman Facebooknya yaitu: Pegeka Aretha Ghaniya Maulana.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | |
Penulis | : | Aulia Dian Permata |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR