Momen haru itu seolah menjadi penegasan bahwa hubungan Krisdayanti dengan Ashanty baik-baik saja.
Acara pernikahan Aurel dan Atta Halilintar memang berjalan dengan lancar dan baik.
Bahkan, saat akad nikah juga dihadiri oleh Presiden Joko Widodo dan Menteri Pertahanan Prabowo Subianto sebagai saksi nikah.
Akad nikah dan resepsi digelar di lokasi yang sama, Hotel Raffles, Jakarta Selatan.
Sayangnya, orangtua dan adik-adik Atta Halilintar tidak bisa datang karena masih berada di Malaysia dan tidak berhasil mendapat izin untuk keluar dari negaranya efek peraturan pemerintah mengenai karantina selama pandemi Covid-19.
Source | : | |
Penulis | : | Aulia Dian Permata |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR