Husky tersebut dalam keadaan menyedihkan saat ditemukan di jalanan.
Anjing itu dalam keadaan bau tak sedap dan mengalami penyakit kulit serius.
Karena iba, Yap YF mengobatinya ke dokter lalu mengadopsinya.
Baca Juga: Bukan Dari Usia, Inilah 7 Tanda Anak Siap Sekolah yang Harus Orangtua Pahami
Selama dua tahun keluarga Yap YF merawat Husky tersebut penuh cinta kasih.
Terbukti dengan kondisi Husky sebelum meninggal yang tampak sehat dan bugar.
Yap YF dan keluarga menamai anjing itu dengan nama Dai Bao.
Hingga pada Maret lalu, ada seekor ular kobra masuk ke rumah.
Rekomendasi Sunscreen untuk Si Kecil: Gently Sunscreen SPF50+ PA++++ dengan Serum Anti-Polusi!
Source | : | World of Buzz |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR