Nakita.id - Dinar Candy, artis sekaligus DJ wanita ini ternyata punya kisah yang cukup unik saat mengawali kariernya.
DJ yang bernama asli Dinar Miswari ini berasal dari Bandung dulu mengawali kariernya dengan bernyanyi.
Demi Dinar bisa menjadi penyanyi dangdut di Jakarta, ayah Dinar bahkan rela membayar Rp 70 juta untuk membeli lagu.
"Beli satu lagu 60 juta, terus tambah lagi 10 juta buat bayar wartawan, padahal wartawan juga enggak ngeliput," kata Dinar dalam video Youtube Qiss You TV bersama Ayu Ting Ting.
Baca Juga: Moms, Alergi Susu Sapi Ternyata Berbeda dengan Intoleransi Laktosa
Namun, menjadi penyanyi di Jakarta bukan hal mudah.
Dinar justru lebih tertarik belajar DJ dan ingin menjadikan hobinya itu sebagai profesi.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | YouTube Qiss You TV |
Penulis | : | Aulia Dian Permata |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR