Nakita.id – Jangan keburu marah ketika anak tidak bisa diam.
Di usia tumbuh kembangnya, Si Kecil wajar menjadi sosok yang tidak bisa diam.
Sebaiknya Moms mengarahkan eksplorasinya sebab anak kelebihan dari anak yang tidak bisa diam.
Apa saja kelebihannya?
1. Membantu anak jadi lebih cerdas
Gerakan yang dibuat anak nyatanya berdampak pada perkembangan otak anak.
Bindy Cummings, seorang konsultan pengembangan anak mengungkapkan orangtua perlu mendorong anak bergerak lebih banyak bahkan sejak usia dini.
Gerakan aktif dapat membantu anak untuk mengontrol tubuh dan postur tubuhnya yang baik.
Selain itu, motorik kasar dan halus anak akan terlatih dengan banyaknya gerakan yang dibuat. Kegiatan ini akan berdampak positif pada pertumbuhan otak anak.
BACA JUGA: Moms Zaman Now, Intip Tips Menyusui Pakai Baju Tanpa Kancing ala Titi Kamal
2.Jadi lebih disiplin
Saat anak tidak bisa diam, Moms justru harus hadir untuk membantunya mengenal mana yang perlu dan tidak untuk dilakukan.
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR