Meski telah menjalani operasi, perjuangan bayi Umar belum selesai.
Ia masih harus menjalani serangkaian perawatan yang mencapai Rp 300 juta.
Umar juga harus memakai ventilator dan cvp di pembuluh darah serta selangkangan untuk transfer obat-obatan.
BACA JUGA: Ini yang Dilakukan Rachel Vennya Terhadap Orang yang Mencibir Anaknya
Wah, benar benar perjuangan yang berat bagi seorang bayi yang belum genap berusia dua bulan.
Namun Umar terus berjuang untuk hidup dan sembuh.
Moms juga bisa membantu perjuangan Umar dengan memberikan donasi melalui Kitabisa.com.
Rayakan Ultah ke-10, Beautyhaul Berikan Diskon Hingga 90% dari Puluhan Brand Kecantikan di Beautyhaul Mart 2024
Penulis | : | Gisela Niken |
Editor | : | Gisela Niken |
KOMENTAR