Nakita.id - Ketika Moms menjadi single parent hal yang perlu kita terima adalah kita bukan orang tua yang sempurna.
Moms punya banyak pekerjaan rumah dalam mengasuh Si Kecil terutama menghadirkan sosok ayah padanya.
Namun sebelumnya, Moms butuh merawat diri sendiri atau self care sebelum mengasuh Si Kecil.
Self care adalah perawatan diri yang bermanfaat dengan melakukan tindakan-tindakan bermanfaat baik diri sendiri, fisik, mental, dan spiritual.
Self care juga bukan sesuatu yang mahal seperti jalan-jalan ke luar negeri namun sesuatu yang sederhana yang memunculkan rasa senang dan nyaman.
Setelah melakukan self care lantas pekerjaan rumah Moms selanjutnya menghadirkan sosok ayah untuk Si Kecil, bagaimana caranya?
Rekap Perjalanan Bisnis 2024 TikTok, Tokopedia dan ShopTokopedia: Sukses Ciptakan Peluang dan Dorong Pertumbuhan Ekonomi Digital
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR