Nakita.id- Kehidupan rumah tangga Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah memang tak henti-henti menjadi sorotan.
Bagaimana tidak? Atta dan Aurel sering kali mengunggah kegiatan sehari-harinya di akun Youtube dan Instagramnya.
Semenjak resmi menikah, Atta dan Aurel pun terlihat semakin mesra.
Baca Juga: Belum Pernah Bertemu Aurel Hermansyah Lagi Sejak Menikah, Anang Hermansyah Singgung Soal Sikap Atta Halilintar: ‘Pokoknya Aku Menunggu’
Aurel mengatakan, bahwa Atta semakin romantis setelah resmi menikah.
Atta dan Aurel pun berharap agar rumah tangganya bisa terus langgeng.
Social Bella 2024, Dorong Inovasi dan Transformasi Strategis Industri Kecantikan Indonesia
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR