"Kamu sama Billy di ghosting ya?" Tanya Raffi pada Memes.
"Aku denger-denger makannya kamu sekarang bebas udah seminggu kamu nggak ada komunikasi sama Billy," imbuhnya.
Memes langsung mengelaknya dengan tegas.
"Tahu dari mana? Nggak, nggak gitu," jawab Memes.
Tidak tinggal diam, Raffi menjelaskan bahwa dirinya mengetahui hal tersebut dari asisten Billy Syahputra.
Sang asisten menyebut Billy sudah satu minggu tidak menghubungi Memes.
"Aku tahu dari si Cimol, asistennya Billy. Gue nanya kan pas lagi di depan 'si Billy mana? Si Billy udah jadian belum sama Memes?', 'wah hampir seminggu nih lagi hilang komunikasi', bener nggak?" jelas Raffi.
Source | : | YouTube |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR