Nakita.id – Tak ingin beri Si Kecil THR dalam bentuk uang? Moms bisa membelikannya barang-barang ini.
Selain menyantap makanan seperti opor, tradisi lain yang kerap dijumpai saat Lebaran adalah membagikan Tunjangan Hari Raya (THR).
Tak dapat dipungkiri, bagi-bagi THR pun menjadi salah satu momen yang paling dinanti banyak orang, termasuk anak-anak.
Baca Juga: Happy Moms Happy Ramadan Pilih Cara Berdonasi dan Kirim THR yang Simpel Anti Repot, Begini Caranya
Kalau untuk anak-anak, biasanya nominal uang THR yang diberikan tidaklah besar.
Akan tetapi, jika bosan memberikan uang sebagai THR Si Kecil, Moms bisa lo memberikannya dalam bentuk lain.
Misalnya, dengan memberikan barang-barang yang bisa digunakan oleh anak.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR