Nakita.id - Setiap orang pasti tahu tentang betapa berbahaya merokok, baik bagi perokok aktif maupun perokok pasif.
BACA JUGA: Bukannya Berebut Makan Es Krim, Dua Anak Zaskia Mecca Justru Lakukan Hal Lucu
Meski ada peringatan terus-menerus dari iklan TV dan bahkan dari kotak rokok itu sendiri, banyak orang terus merokok karena berbagai alasan seperti kecanduan.
Sehingga bagi mereka yang sudah lama merokok, berhenti merokok tentu bukan suatu hal yang mudah.
Rokok menjadi hal bahaya kesehatan, selain itu tentu membuat lebih boros.
Hal tersebut juga dirasakan oleh seorang pria asal Turki, Ibrahim Yucel.
Dia punya cara yang unik untuk berhenti merokok.
Pria 42 tahun tersebut bekerja sama dengan sang istri untuk membuat sebuah kurungan di kepalanya agar ia berhenti merokok Moms.
BACA JUGA:Kocak! Dokter ini Ajak Pasiennya Menari Sebelum Proses Persalinan
Ia memastikan dia berhenti merokok dengan memutuskan untuk "mengurung" kepalanya sendiri, dan memberikan kunci kurungan tersebut kepada istrinya.
Sang istri hanya akan membuka kurungan dikela suaminya tersebut hanya pada saat jam makan saja lo, Moms.
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Viral 4 Real |
Penulis | : | Fita Nofiana |
Editor | : | David Togatorop |
KOMENTAR