Nakita.id - Bintang terkenal dari Korea ini memang terkenal akan kecantikan dan kaya rayanya.
Selain sebagai aktris, Song Hye Kyo banyak mendapatkan tawaran sebagai model iklan produk kecantikan ternama.
Maka tidak heran jika dirinya menjadi salah satu idola terkaya.
Bahkan total kekayaan ia bersama suami, Song Joong Ki, melebihi idola bertalenta seperti Rain.
BACA JUGA: Suka Sushi? Moms Berani Coba Seafood Aneh Dari Korea ini Tidak?
Baru - baru ini, sebuah media Korea memberitakan tentang apartemen Song Hye Kyo yang berada di Manhattan laku terjual.
Apartemen mewah tersebut sudah terdaftar di pasaran sejak April 2016 dan dihargai USD 2,2 juta atau sekitar Rp 30 miliar.
Namun saat apartemen terjual seharga USD 1,8 juta atau sekitar Rp 24 miliar.
Berikut apartemen milik Song Hye Kyo tersebut.
BACA JUGA: Ji Chang Wook, Pemeran Drama K2 Ternyata Kagumi Song Hye Kyo
Source | : | Koreaboo |
Penulis | : | Rosiana Chozanah |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR