Nakita.id - Ciri-ciri hamil sebelum terlambat menstruasi bisa diketahui loh Moms.
Mungkin sebagaian besar ibu hamil baru menyadari sedang mengandung saat terlambat menstruasi.
Tetapi ternyata selain terlambat menstruasi, ada banyak ciri-ciri hamil yang bisa diketahui.
Dengan begitu, Moms bisa tahu bahwa sedang mengandung lebih cepat.
Bahkan ada 13 ciri-ciri hamil sebelum terlambat menstruasi yang bisa Moms alami.
1. Kram
Ciri-ciri hamil sebelum terlambat menstruasi yang pertama yaitu mengalami kram ringan.
Baca Juga: Bukan Mitos, Ternyata Seperti Ini Ciri-ciri Hamil Anak Perempuan Menurut Penelitian
Kram yang dirasakan serupa seperti akan menstruasi, tetapi akan terasa di perut bagian bawah.
Punggung bawah juga bisa merasakan kramnya.
2. Peningkatan suhu basal tubuh
Ciri-ciri hamil sebelum menstruasi lainnya yaitu suhu basal tubuh atau suhu tubuh usai Mom istirahat total seperti tidur yang meningkat.
Sebelum ovulasi, suhu basal tubuh akan meningkat tetapi cenderung akan menurun tetapi berbeda ketika hamil yang cenderung akan meningkat karena kadar progesteron yang tinggi.
Source | : | parenting.firstcry.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Rachel Anastasia Agustina |
KOMENTAR