"Aku duduk sambil tersenyum, aku juga melihat orang-orang di sekeliling yang menerima bungkusan itu juga menunjukkan senyuman yang sama," tuturnya.
Danaus kemudian mengunggah foto itu di Reddit.
"Seorang bayi memberiku ini di pesawat, aku tidak marah," tulisnya.
Postingan tersebut langsung banyak diapresiasi pengguna Reddit lainnya.
Warganet beranggapan bahwa meski yang dilakukan orang tua bayi itu sederhana, tapi bisa berdampak besar bagi orang-orang di sekitarnya.
BACA JUGA: Jangan Panik Saat Terlibat Kecelakaan Moms! Ini Tip dari Rifat Sungkar
Belanja Baju Lebaran yang Seru dan Menyenangkan Lewat Koleksi Athleisure Premium dan Workshop DIY Eid Aksesoris
Source | : | Tribun Wow |
Penulis | : | Maharani Kusuma Daruwati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR