Dengan lantang, Rizky Billar menyebut memercayai ramalan menurutnya tindakan yang musyrik.
"Ramalan itu musyrik, udah. Satu itu musyrik, ngapain percaya ramalan," ujar Rizky Billar kesal.
"Iman itu cuma enam, percaya sama enam hal. Trus kenapa harus percaya sama ramalan," imbuhnya.
Lebih lanjut ia mengungkap hal janggal dari ramalan dari para peramal.
"Toh ramalannya juga nggak jelas, sebelum saya memutuskan melamar Dedek dibilang settingan pacarannya.
Ketika saya sudah mau melamar dibilang 'akan ada orang ketiga lah bla bla bla' segala macem. Kemakan omongan sendiri dia
Masa kalo mau ramal, ganti-ganti, beda-beda," tukas Rizky Billar.
Source | : | Grid.ID,instagram.com |
Penulis | : | Riska Yulyana Damayanti |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR