Nakita.id - Rumah tangga pasangan Rizki DA dan Nadya Mustika Rahayu kembali menjadi sorotan.
Kini, terungkap fakta baru mengenai gonjang ganjing pernikahan mereka.
Setelah setahun dikabarkan retak, kini Rizki DA mengurai mengenai isu perceraiannya dengan Nadya Mustika Rahayu.
Teka-teki rumah tangga Rizki DA dan Nadya Mustika itu turut memancing reaksi dari ahli tarot kondang, Denny Darko.
Seperti diketahui, baru-baru ini Rizki DA mengakui bahwa ia telah menjatuhkan talak cerai pada istrinya, Nadya Mustika.
Mirisnya, kata cerai itu terucap dari mulut sang pedangdut saat usia pernikahannya baru menginjak satu bulan.
Serunya Van Houten Baking Competition 2024, dari Online Challenge Jadi Final Offline
Source | : | GridPop.ID |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR