Nakita.id - Saat hamil dan memasuki minggu-minggu terakhir kehamilan, terkadang Moms merasakan rasa mulas.
Rasa mulas ini adalah ciri-ciri adanya kontraksi.
Kontraksi memang sebagai pertanda bahwa ibu hamil akan segera melahirkan.
Namun ternyata tidak semua kontraksi merupakan tanda persalinan.
Moms bisa saja mengalami yang disebut dengan kontraksi palsu.
Ibu hamil perlu mengetahui bahwa ada kontraksi palsu dan juga kontraksi asli, walaupun sama tetapi kontraksi ini memiliki ciri-ciri yang berbeda.
Karena tidak sedikit ibu hamil, terutama Moms yang baru saja mengalami kehamilan merasa panik begitu merasakan mulas.
Maka dari itu penting untuk ibu hamil mengenali tentang adanya kontraksi palsu, seperti yang dilansir dari nakita.grid.id.
Rayakan Hari Ibu dengan Kenyamanan di Senyaman, Studio Yoga dan Meditasi Khusus Wanita Berdesain Modern serta Estetik
Source | : | nakita.grid.id |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR