Nakita.id - Pandemi Covid-19 belum berakhir, Moms dan Dads tentu makin buntu tentang rencana #FamilyQuality minggu ini.
Keluar rumah masih terlalu mengerikan, namun di dalam rumah pun membosankan.
Tenang Moms, Nakita.id punya solusi #FamilyQuality terbaik minggu ini.
Yaitu dengan menonton Tv.
Baca Juga: #FamilyQuality Cara Membuat Donat Kentang Anti Gagal dari Dapur Chef Farah Quinn, Yuk Cobain!
Siapa sangka menonton Tv yang biasanya dipandang sebelah mata malah memberikan dampak baik bagi perkembangan anak dan tentunya bagi hubungan Moms, Dads, dan anak-anak.
Berikut rangkuman manfaat menonton TV bagi keluarga mengutip dari Parent Circle.
Ada nilai pendidikan
Siapa sangka menonton Tv di rumah dengan keluarga ternyata bisa memunculkan nilai pendidikan.
Salah satunya, manfaat menonton Tv sebagai nilai pendidikan adalah menambah wawasan.
Source | : | Parent Cirlce |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR