Membantu perkembangan bayi
Ketika tidur, bayi akan mengalami pertumbuhan yang pesat.
Bayi juga dapat menyusu dengan lebih mudah dan membantu ibu terhindar dari payudara yang bengkak dan berdenyut-denyut.
Bayi tidur lebih tenang dan lelap
Tidur berdampingan dengan orangtua rupanya bisa membuat bayi lebih tenang dan lelap.
Bukan hal sepele, dengan kualitas tidur baik, Si Kecil pun akan tumbuh dan berkembang juga dengan optimal.
Berdasarkan penelitian, selama tidur semua sel tubuh manusia, termasuk sel otot, hati, ginjal, tulang sumsum, dan sel otak mengalami pemulihan.
Hormon-hormon pun lebih aktif diproduksi. Semua itu penting untuk meningkatkan kualitas dan efisiensi kerja otak.
Wah, banyak sekali ya manfaat tidur seranjang dengan bayi. Moms dan Dads mau ikuti #FamilyQuality ala Rezky Adhitya dan Citra Kirana?
Apa Itu Silent Treatment? Kebiasaan Revand Narya yang Membuatnya Digugat Cerai Istri
Source | : | Kompas.com,instagram.com |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR