Nakita.id - Ketika anak rewel tumbuh gigi, Moms dan Dads suka bingung bagaimana menenangkannya.
Namun Moms dan Dads tidak usah khawatir karena ada 3 cara menenangkan anak rewel tumbuh gigi.
Melansir dari What to Expect, berikut 3 cara menenangkan anak rewel tumbuh gigi yang bisa Moms dan Dads coba:
1. Mainan gigitan bayi
Cara menenangkan anak rewel tumbuh gigi pertama adalah memberikannya mainan gigitan bayi.
Hal ini karena bayi yang sedang tumbuh gigi suka mengunyah, namun ada alasan baik dibaliknya juga.
Mainan gigitan bayi memberikan tekanan balik pada gusi sehingga mengurangi rasa sakit saat gigi mendorong ke atas dan masuk ke dalam mulut.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | what to expect |
Penulis | : | Cecilia Ardisty |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR