"Oleh karena itu, kondisi ini wajib diwaspadai oleh seluruh ibu hamil," kata dr. Tia Indriana, SpOG dikutip dari Tribunnews.
"Bisa menimbulkan dampak negatif seperti pertumbuhan janin yang terhambat, kelahiran prematur, sampai dapat mengakibatkan bayi meninggal dalam kandungan," tambahnya.
Takaran aman untuk makan asin yaitu satu sendok teh atau setara dengan 6 gram garam.
Jika dikonsumsi sesuai aturan, makanan asin memiliki manfaat lo, Moms.
Sodium yang terkandung dalam garam bisa menyeimbangkan tubuh selama kehamilan.
Selain itu, iodine dalam garam juga baik untuk pertumbuhan otak janin.
Jika memang Moms mengidam makanan asin karena ciri-ciri hamil anak laki-laki ada baiknya untuk tetap mengonsumsi makanan tersebut dalam jumlah yang cukup dan tak berlebihan ya.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Nita Febriani |
Editor | : | Nita Febriani |
KOMENTAR