Agar rumah lebih bersih dan terhindar dari sarang laba-laba, Moms perlu menyingkirkan binatangnya.
Mungkin kalau laba-laba kecil, Moms masih berani untuk menyingkirkannya menggunakan tangan.
Tapi, ketika laba-laba yang memiliki kaki cukup panjang dan halus akan menjadi ngeri tersendiri pasti ya Moms.
Nah, mulai sekarang tidak perlu bingung-bingung lagi untuk menyingkirkan laba-laba.
Baca Juga: Lindungi Rumah dari Tikus dan Laba-laba dengan 4 Bahan Alami Ini!
Ternyata, cukup menggunakan sabun cuci piring saja, laba-laba sudah bisa tidak berani lagi kembali ke rumah lo, Moms.
Untuk itu, mulailah persiapkan bahan-bahan untuk menyingkirkan laba-laba dari sekarang.
Sama sekali tidak repot, Moms cukup menyiapkan air dan sabun cuci piring saja kalau ingin laba-laba kapok kembali ke dalam rumah.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Gabriela Stefani |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR