Membersihkan hati
Hati merupakan salah satu organ terpenting karena tugasnya menyaring racun yang masuk ke dalam tubuh.
Racun yang masuk ke dalam tubuh dapat menyebabkan berbagai macam penyakit.
Jika organ hati sehat, dia akan lebih optimal dalam menyaring racun.
Salah satu bahan alami yang dapat membuat hati tetap sehat adalah biji pepaya.
Bahkan biji pepaya juga dapat membantu meringankan serosis.
Melindungi sistem pencernaan
Biji pepaya juga memiliki sifat anti bakteri dan anti inflamasi yang dapat meningkatkan kesehatan pencernaan.
Berbagai penelitian telah menemukan bahwa biji pepaya ampuh melawan bakteri Salmonella dan Staphylococcus.
Kesehatan usus
Karena mengandung enzim anti parasit yang tinggi, biji pepaya dapat meningkatkan kesehatan usus.
Biji pepaya mengandung carpaine yang memiliki kemampuan untuk menyingkirkan cacing dan parasit.
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Kompas.com,Step to health |
Penulis | : | Aullia Rachma Puteri |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR