Itulah Moms tips mengatasi rasa takut akan jarum suntik ala Judika.
Melansir dari Kompas.com, berikut beberapa cara yang bisa Moms lakukan supaya tidak takut lagi dengan jarum suntik
Tidak terlalu memikirkan
Selalu memikirkan jarum suntik bisa membuat Moms semakin ketakutan.
Cobalah alihkan perhatian supaya tidak terus menerus memikirkan jarum suntik.
Berpikiran positif
Bila Moms masih terus memikirkan jarum suntik, coba ingat dampak positif dari penyuntikan tersebut.
Betapa penyuntikan tersebut sangat berguna bagi kesehatan dan kehidupan Moms.
Bayangkan apa yang terjadi pada kesehatan Moms apabila enggan melakukan vaksinasi hanya karena takut akan jarum suntik.
Lakukan pernapasan diafragma
Melakukan pernapasan diafragma membuat Moms jadi lebih rileks dan tenang.
Moms bisa melakukan pernapasan diafragma sebelum hingga menjelang vaksinasi.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Kompas.com,Instagram |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Cynthia Paramitha Trisnanda |
KOMENTAR