Bercak darah
Munculnya bercak darah ringan juga diketahui bisa menjadi ciri-ciri hamil muda.
Kram
Sebagian wanita, mungkin juga akan mengalami kram perut di awal kehamilan.
Sembelit
Perubahan hormon yang terjadi saat hamil bisa menyebabkan sistem pencernaan Moms jadi melambat.
Hal inilah yang kemudian bisa menyebabkan sembelit.
Baca Juga: Selain Kelelahan, Sederet Tanda Ini Juga Diyakini Jadi Ciri-ciri Hamil Muda
Bantu Kurangi Tanda Penuaan Dini, Collagena Hadir Penuhi Kebutuhan Kolagen Sebagai Kunci Awet Muda
Source | : | Mayo Clinic |
Penulis | : | Poetri Hanzani |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR