Nakita.id - Apakah Moms pernah merasakan rasa tidak nyaman dan perut terbakar akibat asam lambung?
Rasa terbakar di perut ini juga disebabkan oleh iritasi usus besar, infeksi bakteri, alergi makanan atau penyakit celiac.
Melansir dari Boldsky.com, begini cara meredakan rasa terbakar di perut dengan bahan - bahan alami.
BACA JUGA : Harus Dicoba! Teh, Serai, Jeruk Nipis Ampuh Luruhkan Lemak Perut
1. Lidah Buaya
Lidah buaya memberikan sensasi dan meredakan mulas yang berlebihan di perut.
Cobalah untuk mengonsumsi jus lidahbuaya sebelum makan Moms.
2. Yogurt
Yogurt mengandung prebiotik yang bisa melegakan perut, yogurt mengandung bakteri baik yang membantu meningkatkan kesehatan pencernaan.
Ada baiknnya mengonsumsi yogurt setelah makan untuk menghindari sensasi di perut.
BACA JUGA: 5 Manfaat Bawang Putih untuk Kecantikan, Atasi Masalah Kulit Semalam!
3. Susu Dingin
Susu dingin dapat mengendalikan asam lambung di perut Moms, ini tidak keasaman yang terbentuk di perut yang menyebebkan sensari bakar.
Susu dingin baik diminum setelah makan.
4. Jahe
Jahe membantu penyerapan nutrisi dari makanan secara lebih baik dan menyehatkan pencernaan, Moms bisa mengunyah sedikit jahe untuk menghilangkan rasa terbakar di perut.
BACA JUGA: Suka Berenang? Hati-Hati Kulit Terinfeksi Gantungan Kunci Clam Digger
5. Buah-Buahan
Buah - buahan seperti pisang, pepaya, dan apel memiliki antasida alami yang bisa mengobati sensasi terbakar pada perut.
Makanlah salah satu buah itu saat sedang terasa tidak nyaman MOms.
6. Kacang Almond
Kacang yang sangat enak ini memiliki kemempuan untuk menetralkan cairan di perut, sehingga menghilangkan sensasi terbakar.
Moms bisa mengonsumsi 5 hingga 6 butir kacang almond setelah makan untuk menjaga usus.
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Dian Noviana Ertanti |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR