Menurutnya, ini bukan saja mengenai apa yang dimakan.
Namun, faktor waktu ketika mengonsumsi sesuatu juga mempengaruhi proses fisiologis tubuh.
"Temuan kami menyoroti bahwa tidak hanya 'apa' tetapi juga 'kapan' kita makan dapat memengaruhi mekanisme fisiologis yang terlibat dalam pengaturan berat badan," ujar Dr Frank AJL Scheer.
Penambahan asupan kalori tak lantas membuat beerat badan meningkat.
Sebab dalam beberapa kasus pemberian asupan kalori justru bisa menurunkan nafsu makan serta keinginan untuk mengonsumsi makanan manis secara konsisten.
Moms bisa menambahkan cokelat putih ke menu diet, namun perhatikan porsi dan waktu mengonsumsinya ya!
Selain itu, bila Moms ingin mendapatkan hasil diet optimal, Moms bisa berkonsultasi dulu dengan dokter sebelum menambahkan menu cokelat putih ke dalam menu diet.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Food NDTV |
Penulis | : | Kirana Riyantika |
Editor | : | Poetri Hanzani |
KOMENTAR