Nakita.id - Beberapa waktu lalu pasangan selebgram yang juga pebisnis, Rachel Vennya dan Niko sempat membuat warganet terpukau.
Pasalnya, Rachel dan Niko telah mengadakan pesta lamaran dan prosesi ijab kabul yang digelar mewah.
BACA JUGA: Cara Mudah Kupas Buah Nangka Tanpa Lengket di Tangan, Hanya 2 Menit!
Rachel menggunakan gaun bak Cinderella saat itu.
Tak kalah dengan Rachel, Tasya Farasya seorang Youtuber dengan subscriber 230 ribu, menggelar pesta pernikahan glamor.
BACA JUGA: Anti Repot dan Murah! 8 Bahan Alami Ini Bisa Mengecilkan Pori-pori
Youtuber Tasya Farasya ini menikah dengan pria yang bernama Ahmad Assegaf.
Tasya menikah dengan kekasihnya setelah menjalani hubungan jarak jauh selama hampir 7 tahun.
Uniknya, perempuan keturuan Arab ini tidak hanya memilih adat daerah asalnya namun juga dari adat daerah yang bahkan tidak ada hubungan dengan keluarganya.
Pernikahan Tasya Farasya dan Ahmad Assegaf ini mengusung beberapa adat daerah seperti Jawa dan Bali.
Dilansir dari akun Youtube dan Instagram milik Tasya, rangkaian pernikahan Tasya dan Ahmad Assegaf dijalankan selama 7 hari berturut-turut. Wow!
BACA JUGA: Ingat dengan Helen Sinetron Kepompong? Sekarang Begini
Source | : | YouTube,Instagram |
Penulis | : | Nia Lara Sari |
Editor | : | Gazali Solahuddin |
KOMENTAR