Siapkan 1 buah kelapa muda lalu keluarkan air dari tempurungnya.
Masukkan air kelapa itu ke mangkuk berukuran besar lalu diamkan selama semalam.
Keesokan harinya oleskan air kelapa pada bulu mata.
BACA JUGA: 'Pepper X' Dinobatkan Sebagai Cabai Terpedas di Dunia, Mau Coba Moms?
Biarkan selama 30 menit atau sampai kering.
Setelah itu, bilas menggunakan air sampai bersih.
Moms bisa melakukan cara ini secara rutin dan bulu mata akan segera tumbuh lebat dan lentik.
Buka Cabang ke-14, Nikmati Kelezatan Kuliner di Justus Steakhouse Asthana Kemang
Source | : | Tribun Style |
Penulis | : | Radita Milati |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR