Nakita.id - Profesi dengan paras cantik menjadi sorotan di jagat maya.
Salah satunya bernama Erlina Billa, perempuan asal Purwakarta ini menjadi 'hits' di sosial media.
Ketenaran perempuan yang akrab disapa Billa ini ternyata membuatnya meraup keuntungan tersendiri baginya.
Perempuan kelahiran 19 April 1995 ini sekarang menjadi selebgram, dengan produk endorsement tak sedikit.
BACA JUGA :Disebut 'Istri Bau Dapur', Ini Balasan Ibu Rumah Tangga yang Viral
Moms, Yuk Wujudkan Tubuh Sehat di Tahun Baru dengan Kesempatan Emas dari Prodia Ini!
Source | : | |
Penulis | : | Fita Nofiana |
Editor | : | Kusmiyati |
KOMENTAR