Nakita.id – Tak perlu perangkap, begini cara mengusir lalat dengan bahan alami.
Semua pasti setuju bahwa kehadiran lalat di rumah sangatlah mengganggu.
Pasalnya, selain menghinggapi makanan, lalat juga dapat membawa banyak penyakit ke dalam rumah.
Mulai dari, demam tifoid dan paratifoid, diare, disentri, kolera, gastroenteritis, amebiasis, hingga infestasi helminitik.
Tak berhenti sampai di situ, yaws, poliommieltis, konjungtivitis, trakoma, dan antraks juga ternyata dapat disebabkan oleh lalat.
Baca Juga: Moms, Yuk Kenali 4 Jenis Batuk Pada Anak dan Cara Meredakannya
Maka dari itu, Moms perlu segera melakukan sesuatu supaya lalat tak lagi masuk ke dalam rumah.
Kalau sedang bingung apa yang harus dilakukan, Moms bisa menggunakan bahan alami untuk mengusir lalat.
Yakni, dengan memanfaatkan merica.
Lantas, seperti apa cara menggunakannya? Berikut ulasannya.
Source | : | Kompas.com,Healthline |
Penulis | : | Ratnaningtyas Winahyu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR