Nakita.id - Sebagian orang lebih suka mandi dengan air panas ketimbang mandi air dingin.
Bukan tanpa sebab, mandi air panas dinilai punya manfaat baik untuk tubuh.
Terutama bagi mereka yang sudah seharian menjalani aktivitas berat.
Mandi air panas bisa melemaskan otot, melancarkan peredarah darah dan mengurangi timbulnya gangguan tidur.
Tapi ada satu hal yang perlu Moms tahu, yakni jangan sekali-kali keramas dengan menggunakan aiar panas.
Hal ini karena kebiasaan keramas dengan air panas ternyata bisa merusak rambut Moms.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR