Ya, kulit telur ternyata bisa Moms manfaatkan untuk membersihkan peralatan dapur.
Untuk membersihkan panci dan wajan, caranya cukup sederhana Moms.
Kalian cukup memblender atau menghaluskan kulit telur menjadi serpihan kecil.
Setelah itu campur dengan sabun cuci piring dan gunakan untuk menggosok bagian bawah panci atau wajan yang menghitam.
Kulit telur memiliki permukaan yang kasar seperti amplas, sehingga bisa menghaluskan permukaan wajan yang sulit dibersihkan.
Lakukan hal ini secara rutin, kerak hitam pada wajan dijamin hilang dan peralatan dapur tampak seperti baru.
L'Oreal Bersama Perdoski dan Universitas Indonesia Berikan Pendanaan Penelitian dan Inovasi 'Hair & Skin Research Grant 2024'
Source | : | Tasteofhome,Sajian Sedap |
Penulis | : | Diah Puspita Ningrum |
Editor | : | Diah Puspita Ningrum |
KOMENTAR