Nakita.id - Selain enak dikonsumsi dan menyehatkan, madu juga dikenal sebagai bahan alami yang memberikan manfaat untuk kecantikan.
Kim Wallace, seorang pakar kecantikan alami mengatakan, "Madu alami adalah bahan yang luar biasa untuk kulit, karena khasiat anti-bakteri dan antioksidannya."
Ia juga menyebutkan 4 manfaat utama dari madu bagi kulit.
BACA JUGA: Ganti Sarapan Dengan Resep Minuman Ini Agar Berat Badan Cepat Turun
Karena madu secara alami bersifat antibakteri, jadi sangat bagus untuk perawatan dan pencegahan jerawat.
Madu kaya akan antioksidan, sehingga bisa memperlambat penuaan.
Madu memiliki sifat yang melembapkan, menenangkan, dan membuat wajah lebih bercahaya.
BACA JUGA: Duka Dunia Bollywood, Sridevi Dikenal Sebagai Sosok Ibu Paling Modis
Madu juga punya sifat yang membersihkan, sehingga dapat membuang residu yang menyumbat pori-pori.
Nah, Moms bisa melakukan 5 jenis perawatan kecantikan dengan bahan dasar madu!
Tentu saja, masing-masing perawatan ini punya manfaat berbeda-beda.
Lewat Ajang Bergengsi Pucuk Cool Jam 2024, Teh Pucuk Harum Antar Anak Indonesia 'Bawa Mimpi Sampai ke Pucuk'
Source | : | sheknows.com |
Penulis | : | Amelia Puteri |
Editor | : | Saeful Imam |
KOMENTAR