Rambut tebal
Rambut yang bervolume, lebat, dan tebal tentu perlu melakukan perawatan yang ekstra.
Salah satu caranya dengan mencuci rambut dengan waktu dan cara yang benar.
Rambut tebal cenderung dapat menahan kelembapan dalam waktu lama.
Rambut yang tebal lebih cepat dalam menyerap minyak di kulit kepala.
Oleh karena itu, untuk mencuci rambut tebal lebih baik dilakukan seminggu sekali.
Rambut tipis dan berminyak
Rambut yang tipis sering juga disamakan dengan rambut jagung.
Jenis rambut ini bisa dengan cepatnya menyerap minyak dalam kulit kepala.
Beberapa produk rambut yang Moms gunakan bisa menumpuk di kulit kepala, membuat rambut tipis banyak menghasillkan minyak.
Moms bisa mencuci jenis rambut tipis dan berminyak setiap hari.
Namun, pastikan untuk tetap melembapkan setiap helai rambut tipis.
Source | : | stylecraze |
Penulis | : | Ruby Rachmadina |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR