Rambut bisa beruban karena sel pigmen tidak bisa lagi memproduksi warna rambut.
Hal tersebut biasanya terjadi ketika usia Moms semakin tua.
Namun selain umur, ada banyak faktor lain yang membuat rambut bisa beruban.
Misalnya gaya hidup yang kurang sehat, genetika, dan masih banyak lagi.
Saat ini, sudah banyak sekali cara untuk menghilangkan uban.
Akan tetapi, cara yang paling aman digunakan untuk menghilangkan uban adalah dengan bahan alami.
Bahan alami yang bisa digunakan untuk membasmi uban adalah minyak zaitun.
Bukan hanya mampu menghilangkan uban, penggunaan minyak zaitun juga bisa membuat rambut lebih bersinar.
Nah, berikut ini cara menghilangkan uban dengan minyak zaitun seperti melansir dari Boldsky:
Serunya Kegiatan Peluncuran SoKlin Liquid Nature French Lilac di Rumah Atsiri Indonesia
Source | : | Boldsky |
Penulis | : | Shinta Dwi Ayu |
Editor | : | Ratnaningtyas Winahyu |
KOMENTAR